Video: Trik mudah mengerjakan soal matematika yang belum pernah diajarkan di sekolah


Matematika, bagi sebagian pelajar adalah salah satu mata pelajaran yang bikin pusing kepala. Bagi yang hobi menghitung, mata pelajaran ini menjadi sebuah seni yang menarik karena mengasah otak dan logika.


Biasanya, pelajar yang suka terhadap matematika, sudah menguasai dasar-dasar penghitungan (matematika dasar) seperti penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian.

Mengajarkan matematika dasar kepada anak-anak, adalah hal yang sedikit sulit. Terkadang tingkat intelegensi seorang anak berbeda-beda, ada yang langsung faham dan mengerti sekali diajarkan, ada juga yang harus ber-ulangkali.

Sebuah video yang dilansir brightside pada Sabtu (10/03/2018) ini, memperlihatkan 10 cara mudah mengerjakan soal matematika yang belum pernah diajarkan di sekolah. seperti apa?

Comments